Welcome My Blog Village


Selasa, 25 Januari 2011

BUDAYA ARA YANG MELANGGAR AKIDAH ISLAM

Oleh  
Sabrang Manurung (Nata Mallinrung)
  1. PALANGKA : adalah warisan kepercayaan animisme leluhur. Sebuah bangunan mirip bilik kecil pada umumnya terbuat dari Bambu yang disusun untuk menaruh sesajen, biasanya ditempatkan di atas Para (= bhs. Ara), dipergunakan untuk acara ritual setelah memanen tanaman dan untuk mengobati orang sakit.
  2. PARAU : ratapan berirama mistik sebagai manifestasi kesedihan mendalam saat tertimpa musibah
tabe' Puang...

Sumber : http://www.facebook.com/groups/syamsulkamri/doc/188485734512465/

0 komentar:

Posting Komentar